Main Article Content

Abstract

Pendahuluan: Bahan ajar berkualitas perlu dipersiapkan guru untuk mewujudkan pendidikan berkualitas yang sesuai dengan tuntutan Kurikulum Merdeka. Sebanyak 21 guru SDN Balearjosari 1 mengalami kesulitan dalam membuat bahan ajar inovatif. Pelatihan penyusunan bahan ajar inovatif bagi guru SD perlu dilaksanakan guna mewujudkan pendidikan berkualitas melalui peningkatan pengetahuan dan keterampilan guru dalam menyusun bahan ajar inovatif di sekolah dasar. Studi ini bertujuan untuk mengenalkan teknologi yang dapat dimanfaatkan untuk pembelajaran. Metode: Substitusi IPTEK. Hasil: Bdanya peningkatan pengetahuan dan keterampilan 21 orang guru SDN Balearjosari 1 dalam menghasilkan bahan ajar inovatif melalui pemanfaatan teknologi. Kesimpulan: Pelatihan ini sangat efektif dalam upaya mewujudkan pendidikan berkualitas melalui peningkatan pengetahuan dan keterampilan guru dalam menyusun bahan ajar inovatif berbantuan teknologi AI.

Keywords

Artificial Intelligence Bahan ajar inovatif Kurikulum Merdeka

Article Details

How to Cite
Suciptaningsih, O. A., P, A. D., Yuniawatika, Y., Khotimah, K., & Yulianti, Y. (2025). Pelatihan Penyusunan Bahan Ajar Inovatif bagi Guru SDN Balearjosari 1. Jurnal SOLMA, 14(1), 950–959. https://doi.org/10.22236/solma.v14i1.16955

References

Read More

Most read articles by the same author(s)