Main Article Content

Abstract

Background: Pengabdian ini bertujuan meningkatkan keterampilan mentoring guru pamong Bidang Studi PGSD PPG Prajabatan Gelombang 1 Tahun 2024 di Universitas Negeri Malang, mengingat masih adanya kendala dalam praktik mentoring yang efektif. Kegiatan ini, yang akan dilaksanakan pada Agustus 2024, melibatkan guru pamong di sekolah mitra. Metode: Metode pengabdian ini meliputi pelatihan, pendampingan, dan evaluasi untuk mengembangkan keterampilan mentoring yang lebih efektif. Data dikumpulkan melalui tes tulis tentang keterampilan mentoring dan kuesioner mengenai saran serta rencana tindak lanjut. Analisis data dilakukan secara kuantitatif dan kualitatif, menggunakan statistik deskriptif dan uji Paired Sample t-Test. Hasil: Hasilnya menunjukkan bahwa terdapat peningkatan nilai yang signifikan setelah pelatihan dibandingkan dengan sebelum pelatihan, yang mengindikasikan efektivitas kegiatan dalam meningkatkan keterampilan mentoring guru pamong. Selain itu, para peserta mengungkapkan bahwa pelatihan ini sangat bermanfaat dalam mendukung peran mereka sebagai mentor mahasiswa PPL PPG. Kesimpulan: Pelatihan memiliki dampak positif terhadap peningkatan keterampilan guru pamong dalam membimbing mahasiswa PPG.

Keywords

Mentoring Skills Mentoring teacher Teacher Professional Education (PPG) Training Guru pamong mentoring skills Pelatihan Pendidikan Profesi Guru

Article Details

How to Cite
Yuniawatika, Y., Ali Manggala, I. S., Wati, I. F., & Nofitasari, N. (2025). Mengembangkan Mentoring Skills Guru Pamong Sebagai Upaya Mencetak Pendidik Profesional . Jurnal SOLMA, 14(1), 566–574. https://doi.org/10.22236/solma.v14i1.17119

References

Read More

Most read articles by the same author(s)