Journal Description

REFERENbercita-cita ingin menjadi jurnal yang dapat dijadikan sebagai rujukan bagi pembaca dengan latar belakang peneliti, para akademisi, professional, paraktisi, dan pelajar. REFEREN terbit dua kali (Mei-November) dalam setahun. REFEREN telah ber-ISSN 2830-652X

ISSN Information
Online ISSN:2830-652X

Indeksasi:

 

Vol. 4 No. 2 (2025)

REFEREN merupakan jurnal ilmiah dibuat dengan impian untuk menjadi rujukan bagi para peneliti terutama di bidang Pembelajaran Bahasa, Pengkajian Bahasa, dan Pengkajian Sastra. Edisi kali ini diiisi oleh peneliti yang berasal dari berbagai perguruan tinggi, yaitu Universitas Muhammadiyah Prof. Dr. Hamka,  Universitas Muhammadiyah AR. Fachrudin, Universitas Muhammadiyah Tangerang, Universitas Pamulang, Universitas Muhammadiyah Pekajangan Pekalongan, Universitas Pancasakti TegaL, dan Universitas Muhammadiyah Tangerang.

Published: December 7, 2025

Budaya Betawi dalam Novel Kronik Betawi Karya Ratih Kumala: Pendekatan Antropologi Sastra

38

Profil Penyelenggaraan Sanggar Sastra di Sekolah pada Era Digital

Syarif Hidayatullah
16

Ekokritik dalam Naskah Drama Manufaktur Anatomi Kera Karya Gulang Satriya Pangarso

107127 Panji Adam Al Iman Besari, Nugroho Widhi Pratomo
36

Keefektifan Berbicara Penderita Asperger Tokoh Jati dalam Film Aku Jati, Aku Asperger

Ira Maulidia, Nur Aini Puspitasari, Rahma Bidari Tuankotta, Hesty Sawitri
49

Nilai Moral dalam Film Pendek Topi (Tindak, Tanduk, Subasita) Karya Paniradya Kaistimewan dan Implikasinya pada Pembelajaran Menulis Cerpen di SMP

Hasti Prastyaningsih, Nori Anggraini
20

Karakteristik Realisme Magis Pada Novel dalam Kurung Karya Haditha

183-194 Fiqih Nur Kalam, Siti Maemunah
34

Pembelajaran Dongeng : Fabel sebagai Media Pendidikan Karakter untuk Pencegahan Perundungan pada anak Usia Dini

195-207 Lukman Alfaris, Leli Triana, Wilda Hamisa
51

Klasifikasi Emosi pada Tokoh Amarah dan Baron dalam Novel Lebih Senyap Dari Bisikan Karya Andina Dwifatma: Pendekatan Psikologi David Kreech

Santi, Nugroho Widhi Pratomo

Kajian Semiotik dalam Video Klip "Gala Bunga Matahari" yang Dipopulerkan Sal Priadi Serta Implikasi Pembelajaran Perguruan Tinggi

18

Analisis Wacana Sara Mills terhadap Representasi Perempuan dalam Film Laura

Sariyah Sariyah, Zahroh Nurhilal
24
View All Issues