Pengukuran Usability Pada E-Learning Politeknik Negeri Jakarta

Penulis

  • Rachmah Nanda Kartika Politeknik Negeri Jakarta
  • Emmidia Djonaedi Politeknik Negeri Jakarta

Kata Kunci:

Covid 19, E-learning, usability, USE, Skala Likert

Abstrak

Covid-19 berdampak besar pada kegiatan dunia termasuk pendidikan. Kegiatan belajar mengajar yang semula bertatap muka berubah menjadi kegiatan belajar mengajar dari jarak jauh ataukuliah daring. Untuk mendukung upaya pemerintah dalam pencegahan penyebaran virus Covid-19tersebut, Politeknik Negeri Jakarta juga melaksanakan perkuliahannya secara daring denganmenggunakan media E-learning PNJ. Sebuah sistem media pembelajaran dikatakan baik apabilakebutuhan pengguna dapat terpenuhi seperti kemudahan penggunaan tools pada E-learning. E-learningharus memenuhi pencapaian kompetensi baik matakuliah teori maupun praktek. Programstudi yangmenjadi target penelitian adalah teknik grafika, teknologi industri cetak kemasan, teknik mesin, kontruksi gedung , dan konversi energi. Namun saat ini, pencapaian kompetensi pembelajaran praktek tersebut belum bisa terpenuhi seperti pada saat proses perkuliahan luring. Agar proses kegiatan belajar mengajar
jarak jauh menggunakan E-learning PNJ dapat berjalan efektif. Maka diperlukannya pengukuran usabilitypada E-learning PNJ. Pengukuran usability pada penelitian ini menggunakan tool kuesioner USE. Hasil pada penelitian ini diperoleh hasil dari 150 responden ialah tingkat usability pada e-learning PNJ sebesar 0,609. Angka tersebut termasuk kedalam kategori level usability baik. Namun, nilai tersebut masih beradadalam kriteria nilai minimun untuk kategori baik Adapun nilai untuk setiap varibelnya yaitu variabel uselfulness sebesar 71,4 % , variabel easy of use sebesar 72,8 %, variabel easy of learning sebesar 48,25% dan kepuasan sebesar 51,2 % akan proses pembelajan jarak jauh teori dan praktek menggunakanE-learning, Adapun system e-learning yang diperbaiki yakni pada bigbluebutton, attendance, login, sertatambahan fitur notifikasi untuk tugas dan attendance mahasiswa.

Unduhan

Data unduhan belum tersedia.

Biografi Penulis

Rachmah Nanda Kartika, Politeknik Negeri Jakarta

Departemen Teknik Informatika

Fakultas Teknik

Emmidia Djonaedi, Politeknik Negeri Jakarta

Departemen Teknik Informatika

Fakultas Teknik

Referensi

WHO.2020. WHO Corona virus Disease (COVID-19) Dashboard. Di akses di http://covid19.who.int/t/table pada tanggal 27 November2020.

Ihsanudin, 2020. Kerja dari rumah belajar dari rumah, ibadah dari rumah, ibadah dari rumah diakses di http://nasional.kompas.com/read/2020/03/16/15454571/jokowi-kerja-dari-rumah-belajar-darirumah-ibadah-di-rumah-perlu digencarkan pada tanggal 20 November 2020

Palupi, 2020. Penggunaan Uselearn sebagai metode Evaluasi Usability untuk E-learning. Jurnal Teknik Industri UMM, Vol 15 No 2 tahun 2014.

Ali, 2016. Evaluasi Heuristik Pada Web Based Learning Untuk Meningkatkan Aspek Usability System. Jurnal Insand Comtech, vol 1, No 1, Mei 2016.

Oztekin, A., Kong, Z.J., and Uysal. 2010.Uselearn : A Novel Checklist andUsabilityMethod for learning Systemby critical metricAnalysis. International Journal of IndustrialErgonomics, 40, 455-469

Chiew, T.K & Salim, S.S. 2003. Webuse:Website Usability Evaluation Tools. MalaysianJournal of Computer Science 6(1), pp.45-57

Marthasari, G. I., &Hayatin, N. (2017).Analisis Usability Terhadap SistemLectiveGegulang Berbasis Use Questionnaire.

Sugiono. 2010. Metode PenelitianKualitatifdan RND. ALFABETA

Umar, Husein., Metode PenelitianBisnised., 2000. Gramedia. Jakarta

Nielsen, J., 2013. Usability Engineering, Boston : Academic Press Professional

Unduhan

Diterbitkan

2021-01-01

Cara Mengutip

Kartika, R. N., & Djonaedi, E. (2021). Pengukuran Usability Pada E-Learning Politeknik Negeri Jakarta. Prosiding Seminar Nasional Teknoka, 5, 139–145. Diambil dari https://journal.uhamka.ac.id/index.php/teknoka/article/view/10224