PENGGERAK POMPA AIR DENGAN TENAGA SOLAR CELL UNTUK MENINGKATKAN PERTANIAN CABE

Authors

  • Subandi Institut Sains & Teknologi AKPRIND Yogyakarta
  • M. Suyanto Institut Sains & Teknologi AKPRIND Yogyakarta
  • Syafriudin Institut Sains & Teknologi AKPRIND Yogyakarta
  • Evaristu Rato Institut Sains & Teknologi AKPRIND Yogyakarta

Keywords:

Energi Terbarukan, PLTS, peyuplai air

Abstract

Energi listrik merupakan kebutuhan primer masyarakat dengan mulai menipisnya sumber energi tak terbarukan muncul permasalaan krisis energy listrik. Energi terbarukan menjadi solusi pembangkitan listrik dengan potensi alam di Indonesia yang mencukupi. Ketersediaan energy surya menjadi solusi pembangkitan listrik tenaga surya dengan potensi penyinaran di Indonesia yang sangat memungkinkan namun masih kurang pemanfaatannya. Perancangan pembangkitan listrik tenaga surya (PLTS) ini berkapasitas dengan kapasitas panel surya 70 Wp, solar charger controller 12/24 Volt - 10 Amper dan baterai deepcycle berkapasitas 84 Ah. Analisis dari perencanaan akan dilakukan berdasarkan pengujian secara langsung sehingga dapat mengetahui kinerja peralatan. Hasil dari perancangan PLTS bertujuan untuk menggerakan mesin pompa air dengan daya 125 Watt untuk penyiraman lahan cabe. Data potensi penyinaran matahari di Yogyakarta mencapai rata-rata 7 jam/hari. Besarnya nilai pengkuran tegangan tertinggi 32,2 volt dan arus 1,46 amper, intensitas matahari 118500 watt/m2 pada cuca cerah dan nilai terendah dengan menghasilkan daya sebesar 1.54 watt tegangan 15,32 volt dan arus 0,10 amper, intensitas cahaya 13580 lux pada cuaca mendung. Daya maksimal hasil perhitungan sebesar 46.38 watt dan daya rata – rata panel surya yang dihasilkan mencapai 329,196 watt dan besarnya effisiensi konversi sebesar 54%. Daya charger dari peralatan solar charger controller jenis PWM memiliki rata – rata 213,6 watt dan daya total discharger beban sebesar 1066,3 watt memiliki hasil effsiensi 30,94%.

Downloads

Download data is not yet available.

Author Biographies

Subandi, Institut Sains & Teknologi AKPRIND Yogyakarta

Departemen Teknik Mesin

Fakultas Teknik

M. Suyanto, Institut Sains & Teknologi AKPRIND Yogyakarta

Departemen Teknik Mesin 

Fakultas Teknik

Syafriudin, Institut Sains & Teknologi AKPRIND Yogyakarta

Departemen Teknik Mesin 

Fakultas Teknik

Evaristu Rato, Institut Sains & Teknologi AKPRIND Yogyakarta

Departemen Teknik Mesin 

Fakultas Teknik

References

. Maizir., 2011., "Pemanfaatan Energi Surya untuk Mencukupi Kebutuhan Air untuk Irigasi di Provinsi Sumatra Barat”., Jurnal Teknik Sipil ITP Vol. 4 No.1 Januari 2017.

. Dewi Ari., 2017., "Pengaruh Inten-sitas Cahaya Matahari Terhadap Perubahan Suhu, Kelembapan Udara dan Tekanan Udara”., Skripsi., Program studi pendidikan fisika jurusan pendidikan mipa fakultas keguruan dan ilmu pendidikan universitas Jember 2017.

. Hasan Hasnawiya., 2012, "Peran-cangan Pembangkit Listrik Tenaga Surya di Pulau Saugi”, Jurnal Riset dan Teknologi Kelautan (JRTK) Volume 10, Nomor 2, Juli - Desember 2012.

. Rahayuningtyas Ari., Seri Intan Kuala., Ign. Fajar Apriyanto., 2014., "Studi Perencanaan Sistem Pembangkit Listrik Tenaga Surya (PLTS) Skala Rumah Sederhana di

. Daerah Pedesaan Sebagai Pembangkit Listrik Alternatif untuk Mendukung Program Ramah Lingkungan dan Energi Terbarukan”., Jurnal Prosi-ding SNaPP2014 Sains, Teknologi, dan Kesehatan.

. Suriadi dan Mahdi Syukri., 2010., "Perencanaan Pembangkit Listrik Tenaga Surya (PLTS) Terpadu Menggunakan Software PVSYST Pada Komplek Perumahan di Banda Aceh”., Jurnal Rekayasa Elektrika Vol. 9, No. 2, Oktober 2010.

. M. Suyanto, Subandi, Encep Imam Cademas., 2018,” Sistem Peralatan Perangkap Serangga Tanaman Padi Dengan Panel Surya Sebagai Catu Daya”, Prosiding seminar nasional Institut Teknologi Nasional (ITENAS) Bandung.http://eprints.itenas.ac.id/258/1/C-6%20Sistem%20Peralatan %20Perangkap.pdf

Published

2020-01-12

How to Cite

Subandi, Suyanto, M. ., Syafriudin, & Rato, E. . (2020). PENGGERAK POMPA AIR DENGAN TENAGA SOLAR CELL UNTUK MENINGKATKAN PERTANIAN CABE . Prosiding Seminar Nasional Teknoka, 4, M–1. Retrieved from https://journal.uhamka.ac.id/index.php/teknoka/article/view/4284