Main Article Content

Abstract

Kegiatan pengabdian kepada masyarakat ini dilakukan atas kerjasama Tim pengabdian masyarakat yang merupakan dosen program studi farmasi dan D4 analis kesehatan FFS UHAMKA dengan mitra dari siswi SMK muhammadiyah serpong, Tangerang Selatan. Tujuan dari kegiatan pengabdian ini adalah untuk menumbuhkan keterampilan dan kreatifitas dari remaja putri khususnya siswi SMK di kelurahan setu, Serpong Tangerang Selatan. Luaran utama dari pengabdian ini ialah menghasilkan produk sabun pembersih wajah alami dan jasa yaitu keterampilan dari para peserta untuk membuat sabun pembersih wajah alami, cara pengemasan dan pemasarannya, serta manfaatnya bagi kesehatan. Manfaat dari kegiatan pengabdian masyarakat  ini antara lain dapat memberikan keterampilan pada Remaja atau siswi SMK Muhammadiyah agar dapat membuat produk sabun pembersih wajah alami dengan baik dan benar.


 


 

Keywords

Pelatihan, Sabun pepaya, ekonomis

Article Details

How to Cite
M.Si, F. Y., Fitriani, & Hidayati, W. (2021). Pelatihan Pembuatan Sabun Pepaya Pembersih Wajah Alami Yang Ekonomis Bagi Siswa Smk Muhammadiyah Cabang Serpong, Tangerang Selatan. Jurnal SOLMA, 10(1s), 137–140. https://doi.org/10.22236/solma.v10i1s.3759

References

    1. Viola P, Viola M. (2009). Virgin olive oil as a fundamental nutritional component and
    skin protector. J clinics and dermatoglogy; 27(2):159-65.
    2. lmatsir dan Sunita, (2009) Prinsip Dasar Ilmu Gizi. Jakarta: Gramedia Pustaka Utama.