Main Article Content
Abstract
Background: Stunting adalah kondisi anak bertubuh pendek akibat kekurangan gizi sejak dalam kandungan hingga awal kehidupan. Pembentukan kader posyandu menjadi langkah efektif untuk mendukung pemberian ASI eksklusif dan mencegah stunting. Penelitian ini bertujuan meningkatkan pengetahuan, keterampilan, dan peran kader dalam menurunkan angka stunting di Desa Pesanggrahan. Metode: Metode pelaksanaan kegiatan Pengabdian kepada Masyarakat (PkM) dilakukan dengan metode Participatory Rural Appraisal (PRA)dengan menggunakan Pre-Test dan Post-Test untuk mengukur peningkatan kemampuan peserta sebelum dan setelah pelatihan. Hasil: Setelah mengikuti pelatihan teori dan praktik, para kader mengalami peningkatan signifikan dalam keterampilan deteksi dini stunting, termasuk pengukuran tinggi badan, berat badan, LILA, dan lingkar kepala, serta kemampuan menginterpretasikan hasilnya untuk mengidentifikasi gejala stunting pada anak. Kesimpulan: Terdapat peningkatan pengetahuan dan keterampilan kader, yang terlihat dari perbedaan skor pre-test dan post-test. Sebagai tindak lanjut, bidan desa melakukan monitoring dan evaluasi untuk memastikan keberlanjutan deteksi dini stunting, serta dilakukan penguatan organisasi kader agar upaya pencegahan stunting dapat berlanjut secara berkesinambungan di tingkat desa.
Keywords
Article Details

This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.
© 2022 Oleh authors. Lisensi Jurnal Solma, LPPM-Uhamka, Jakarta. Artikel ini bersifat open access yang didistribusikan di bawah syarat dan ketentuan Creative Commons Attribution (CC BY) license. (http://creativecommons.org/licenses/by/4.0/).
References
- Alam, S., Rusmin, M., Aswadi, A., & Syafri, M. (2024). the Role of Human Development Cadres in Efforts To Prevent Stunting. Hospital Management Studies Journal, 5(1), 52–71.
- Arini, F. A., Sofianita, N. I., & Bahrul Ilmi, I. M. (2017). Pengaruh Pelatihan Pemberian MP ASI Kepada Ibu dengan Anak Baduta Di Kecamatan Sukmajaya Kota Depok Terhadap Pengetahuan dan Perilaku Pemberian MP ASI. Jurnal Kedokteran Dan Kesehatan, 13(1), 80–89.
- Beal, T., Tumilowicz, A., Sutrisna, A., Izwardy, D., & Neufeld, L. M. (2018). A review of child stunting determinants in Indonesia. Maternal and Child Nutrition Journal, Vol. 14 (4): 1–10.
- Firdaus, G. L., & Sugiatini, T. E. (2024). Konvergensi Pencegahan Stunting di Desa Karyamekar Kabupaten Bogor melalui Optimalisasi Peran Kader Pembangunan Manusia. Manuju: Malahayati Nursing Journal, 6(5), 1786–1796.
- Holifah, N. U., & Yuliati, L. (2022). Penguatan kader posyandu sebagai upaya preventif kejadian stunting di Desa Jelbuk. Vol. 5(2).
- Juniar, M. K., Paramesti, S. I., Wulandari, N. I., Rahayu, F., Syafatulloh, A. I., & Ilmiselri, S. A. (2022). Upaya pengentasan masalah stunting melalui pemberdayaan masyarakat di Desa Pamijen Kecamatan Sokaraja. Jurnal of Community Health Development, 3(1), 63-72.
- Kaufman J, Ryan R, Walsh L, Horey D, Leask J, Robinson P, H.S. (2018). Cochrane review summary: Face-to-face interventions for informing or educating parents about early childhood vaccination. Cochrane Library, 15(4): 339–341
- Malonda, N. S. H., & Sanggelorang, Y. (2020). Upaya Peningkatan Pengetahuan Kader Posyandu dalam Kegiatan Pelatihan Pendampingan Pemberian ASI Eksklusif di Kelurahan Tataaran II Tondano Selatan Kabupaten Minahasa. Jurnal Perempuan Dan Anak Indonesia, 2(1), 12–18.
- Mathieu, I., Wallis, K., Japa, I., Cordero, R., Deverlis, A., Steenhoff, A.P., Lowenthal, E. (2020). Caregiver Strengths, Attitudes, and Concerns About Reading and Child Development in the Dominican Republic. Global Pediatric Health, 7.
- Mkhize, M., & Sibanda, M. (2020). A review of selected studies on the factors associated with the nutrition status of children under the age of five years in South Africa. International Journal of Environmental Research and Public Health, 17(21): 1–26.
- Mustofa, M. Z., Mukhlisin, M., Suryana, Y., Kamal, M. A., Humairoh, L. N., Syiami, A. R., ... & Wijayanti, I. (2024). Peran Posyandu Dalam Upaya Penurunan Angka Stunting di Desa Sidomulyo. Inovasi Sosial: Jurnal Pengabdian Masyarakat, 1(4), 74-85.
- Mzumara, B., Bwembya, P., Halwiindi, H., Mugode, R., Banda, J. (2018). Factors associated with stunting among children below five years of age in Zambia: Evidence from the 2014 Zambia demographic and health survey. BMC Nutrition, 4(1): 1–8.
- Nurhidayati, E. (2021). Pendampingan Ibu Balita dan Kader Posyandu Balita Dalam Pencegahan Stunting di Desa Legung Kabupaten Sumenep. Darmabakti: Jurnal Pengabdian dan Pemberdayaan Masyarakat, 2(1), 46-51.
- Nshimyiryo, A., Hedt-Gauthier, B., Mutaganzwa, C., Kirk, C.M., Beck, K., Ndayisaba, A., Mubiligi, J., Kateera, F., El-Khatib, Z. (2019). Risk factors for stunting among children under five years: A cross-sectional population-based study in Rwanda using the 2015 Demographic and Health Survey. BMC Public Health, 19(1): 1–10.
- Rohmayanti, Dwi Istutik, Islamiyah Islamiyah, Rafika Rahmawati, Z.S. (2021). Pembentukan Kader Posbindu PTM Tingkatkan Skill Kader dan Partisipasi Warga Sebagai Upaya Mengatasi Penyakit Tidak Menular di Desa Rambeanak, Magelang. Community Empowerment, 6(3): 404–410.
- Simbolon, D., Meriwati, M., Okfrianti, Y., Sari, A. P., & Yuniarti, P. (2023). Peningkatan Kemampuan Kader Dalam deteksi Risiko Stunting di Desa Riak Siabun Kabupaten Seluma Bengkulu. Kontribusi: Jurnal Penelitian dan Pengabdian Kepada Masyarakat, 3(2), 116-128.
- Verawati, M. (2019). Analisis Permasalahan Stunting pada Balita di Indonesia. Prosiding 1st Seminar Nasional Dan Call for Paper, ISBN 978-6: 62–64.
- Werdani, K. E., Suswardany, D. L., & Mustikaningrum, F. (2024). Pemberian Edukasi Stunting dan Pendampingan Pembuatan Tepung Lele Bagi Kader Posyandu di Pacitan, Jawa Timur. JMM (Jurnal Masyarakat Mandiri), 8(5), 4414-4424.
References
Alam, S., Rusmin, M., Aswadi, A., & Syafri, M. (2024). the Role of Human Development Cadres in Efforts To Prevent Stunting. Hospital Management Studies Journal, 5(1), 52–71.
Arini, F. A., Sofianita, N. I., & Bahrul Ilmi, I. M. (2017). Pengaruh Pelatihan Pemberian MP ASI Kepada Ibu dengan Anak Baduta Di Kecamatan Sukmajaya Kota Depok Terhadap Pengetahuan dan Perilaku Pemberian MP ASI. Jurnal Kedokteran Dan Kesehatan, 13(1), 80–89.
Beal, T., Tumilowicz, A., Sutrisna, A., Izwardy, D., & Neufeld, L. M. (2018). A review of child stunting determinants in Indonesia. Maternal and Child Nutrition Journal, Vol. 14 (4): 1–10.
Firdaus, G. L., & Sugiatini, T. E. (2024). Konvergensi Pencegahan Stunting di Desa Karyamekar Kabupaten Bogor melalui Optimalisasi Peran Kader Pembangunan Manusia. Manuju: Malahayati Nursing Journal, 6(5), 1786–1796.
Holifah, N. U., & Yuliati, L. (2022). Penguatan kader posyandu sebagai upaya preventif kejadian stunting di Desa Jelbuk. Vol. 5(2).
Juniar, M. K., Paramesti, S. I., Wulandari, N. I., Rahayu, F., Syafatulloh, A. I., & Ilmiselri, S. A. (2022). Upaya pengentasan masalah stunting melalui pemberdayaan masyarakat di Desa Pamijen Kecamatan Sokaraja. Jurnal of Community Health Development, 3(1), 63-72.
Kaufman J, Ryan R, Walsh L, Horey D, Leask J, Robinson P, H.S. (2018). Cochrane review summary: Face-to-face interventions for informing or educating parents about early childhood vaccination. Cochrane Library, 15(4): 339–341
Malonda, N. S. H., & Sanggelorang, Y. (2020). Upaya Peningkatan Pengetahuan Kader Posyandu dalam Kegiatan Pelatihan Pendampingan Pemberian ASI Eksklusif di Kelurahan Tataaran II Tondano Selatan Kabupaten Minahasa. Jurnal Perempuan Dan Anak Indonesia, 2(1), 12–18.
Mathieu, I., Wallis, K., Japa, I., Cordero, R., Deverlis, A., Steenhoff, A.P., Lowenthal, E. (2020). Caregiver Strengths, Attitudes, and Concerns About Reading and Child Development in the Dominican Republic. Global Pediatric Health, 7.
Mkhize, M., & Sibanda, M. (2020). A review of selected studies on the factors associated with the nutrition status of children under the age of five years in South Africa. International Journal of Environmental Research and Public Health, 17(21): 1–26.
Mustofa, M. Z., Mukhlisin, M., Suryana, Y., Kamal, M. A., Humairoh, L. N., Syiami, A. R., ... & Wijayanti, I. (2024). Peran Posyandu Dalam Upaya Penurunan Angka Stunting di Desa Sidomulyo. Inovasi Sosial: Jurnal Pengabdian Masyarakat, 1(4), 74-85.
Mzumara, B., Bwembya, P., Halwiindi, H., Mugode, R., Banda, J. (2018). Factors associated with stunting among children below five years of age in Zambia: Evidence from the 2014 Zambia demographic and health survey. BMC Nutrition, 4(1): 1–8.
Nurhidayati, E. (2021). Pendampingan Ibu Balita dan Kader Posyandu Balita Dalam Pencegahan Stunting di Desa Legung Kabupaten Sumenep. Darmabakti: Jurnal Pengabdian dan Pemberdayaan Masyarakat, 2(1), 46-51.
Nshimyiryo, A., Hedt-Gauthier, B., Mutaganzwa, C., Kirk, C.M., Beck, K., Ndayisaba, A., Mubiligi, J., Kateera, F., El-Khatib, Z. (2019). Risk factors for stunting among children under five years: A cross-sectional population-based study in Rwanda using the 2015 Demographic and Health Survey. BMC Public Health, 19(1): 1–10.
Rohmayanti, Dwi Istutik, Islamiyah Islamiyah, Rafika Rahmawati, Z.S. (2021). Pembentukan Kader Posbindu PTM Tingkatkan Skill Kader dan Partisipasi Warga Sebagai Upaya Mengatasi Penyakit Tidak Menular di Desa Rambeanak, Magelang. Community Empowerment, 6(3): 404–410.
Simbolon, D., Meriwati, M., Okfrianti, Y., Sari, A. P., & Yuniarti, P. (2023). Peningkatan Kemampuan Kader Dalam deteksi Risiko Stunting di Desa Riak Siabun Kabupaten Seluma Bengkulu. Kontribusi: Jurnal Penelitian dan Pengabdian Kepada Masyarakat, 3(2), 116-128.
Verawati, M. (2019). Analisis Permasalahan Stunting pada Balita di Indonesia. Prosiding 1st Seminar Nasional Dan Call for Paper, ISBN 978-6: 62–64.
Werdani, K. E., Suswardany, D. L., & Mustikaningrum, F. (2024). Pemberian Edukasi Stunting dan Pendampingan Pembuatan Tepung Lele Bagi Kader Posyandu di Pacitan, Jawa Timur. JMM (Jurnal Masyarakat Mandiri), 8(5), 4414-4424.