Main Article Content
Abstract
Background: Dusun Betambak adalah dusun yang memiliki hamparan tanah yang luas sebagai salah satu sumber mata pencaharian warga. Namun, terdapat masalah dalam pemanfaat tanah tersebut. Oleh sebab itu, penulis bermaksud mengadakan pengabdian kepada masyarakat dengan judul “Pendampingan Pembuatan Pupuk Organik sebagai Upaya Memberdayakan Ekonomi Masyarakat Dusun Betambak.” Metode: Dalam melaksanakan kegiatan ini, penulis menggunakan metode Partisipatory Action Research (PAR). Di mana, penulis juga turut terjun berpartisipasi dalam melaksanakan kegiatan ini. Dalam pelaksanaannya, penulis mengadakan penyuluhan terlebih dahulu yang diisi oleh para ahli dari dinas pertanian dan perhutani. Hasil: Penyuluhan tersebut membuahkan pengetahuan dan kesadaran masyarakat tentang pentingnya pupuk organik sebagai alternatif ramah lingkungan akan tersebar luas, membawa dampak positif bagi lingkungan, kesehatan, dan keberlanjutan pertanian. Sayangnya, proses pembuatan pupuk organik bisa memakan waktu dan membutuhkan tenaga yang cukup besar, terutama jika dilakukan secara manual. Kesimpulan: Kegiatan penyuluhan pembuatan pupuk membawa sisi positif dan negatif bagi masyarakat Dusun Betambek, namun begitu masyarakat banyak terbantu secara pengetahuan dan wawasan dari kegiatan tersebut.
Keywords
Article Details
This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.
© 2022 Oleh authors. Lisensi Jurnal Solma, LPPM-Uhamka, Jakarta. Artikel ini bersifat open access yang didistribusikan di bawah syarat dan ketentuan Creative Commons Attribution (CC BY) license. (http://creativecommons.org/licenses/by/4.0/).
References
- Afandi, A., Laily, N., Wahyudi, N., Umam, M. H., & Kambau, R. A. (2022). Metodologi Pengabdian Masyarakat. In Direktorat PTKI Kementrian Agama RI. Direktorat PTKI Kemenag RI. http://repositorio.unan.edu.ni/2986/1/5624.pdf%0Ahttp://fiskal.kemenkeu.go.id/ejournal%0Ahttp://dx.doi.org/10.1016/j.cirp.2016.06.001%0Ahttp://dx.doi.org/10.1016/j.powtec.2016.12.055%0Ahttps://doi.org/10.1016/j.ijfatigue.2019.02.006%0Ahttps://doi.org/10.1
- Artha, D. R., Achsani, N. A., & Sasongko, H. (2014). Analisis Fundamental, Teknikal Dan Makroekonomi Harga Saham Sektor Pertanian. Jurnal Manajemen Dan Kewirausahaan, 16(2), 175–183. https://doi.org/10.9744/jmk.16.2.175
- Ayun, Q., Kurniawan, S., & Saputro, W. A. (2020). Perkembangan Konversi Lahan Pertanian Di Bagian Negara Agraris. Vigor: Jurnal Ilmu Pertanian Tropika Dan Subtropika, 5(2), 38–44. https://doi.org/10.31002/vigor.v5i2.3040
- Khairad, F. (2020). Sektor Pertanian di Tengah Pandemi Covid-19 Ditinjau dari Aspek Agribisnis. Jounal Agriuma, 2(2), 82–89. http://www.ojs.uma.ac.id/index.php/agriuma/article/view/4357
- Kusumaningrum, S. I. (2019). Pemanfaatan Sektor Pertanian Sebagai Penunjang Pertumbuhan Perekonomian Indonesia. Jurnal Transaksi, 11(1), 80–89. http://ejournal.atmajaya.ac.id/index.php/transaksi/article/view/477
- Mansyur, N. I., Pudjiwati, E. H., & Murtilaksono, A. (2021). Pupuk dan Pemupukan. Syiah Kuala Universirty Press.
- Paramita, M., Muhlisin, S., & Palawa, I. (2018). Peningkatan Ekonomi Masyarakat Melalui Pemanfaatan Sumber Daya Lokal. Qardhul Hasan: Media Pengabdian Kepada Masyarakat, 4(1), 19. https://doi.org/10.30997/qh.v4i1.1186
- Ratriyanto, A., Widyawati, S. D., P.S. Suprayogi, W., Prastowo, S., & Widyas, N. (2019). Pembuatan Pupuk Organik dari Kotoran Ternak untuk Meningkatkan Produksi Pertanian. SEMAR (Jurnal Ilmu Pengetahuan, Teknologi, Dan Seni Bagi Masyarakat), 8(1), 9–13. https://doi.org/10.20961/semar.v8i1.40204
- Rhofita, E. I. R. (2022). Optimalisasi Sumber Daya Pertanian Indonesia untuk Mendukung Program Ketahanan Pangan dan Energi Nasional. Jurnal Ketahanan Nasional, 28(1), 82. https://doi.org/10.22146/jkn.71642
- Roidah, I. S. (2013). Manfaat Penggunaan Pupuk Organik Untuk Kesuburan Tanah. Jurnal Universitas Tulungagung Bonorowo, 1(1). https://doi.org/10.36563/bonorowo.v1i1.5
- Sari, S. P., Gunawan, G., Permana, I., Hutabarat, A., Sari, D., Nurtanti, I., Azis, A. R., Wijayanti, D., & Vertygo, S. (2024). Pengelolaan Limbah Peternakan (A. Yanto (ed.); Cetakan Pe). Get Press Indonesia.
- Setiawan, H. N. (2023). Indonesia dengan Konsep Tradisional Agraris. Court Review: Jurnal Penelitian Hukum, 3(2), 104–116. https://doi.org/10.69957/cr.v3i02.686
- Sulaiman, S. (2019). Ekonomi Indonesia Antara Amanat Undang-Undang Dasar 1945 dan Realita. Jurnal Syariah, VII(2), 1–18.
- Suryono, S., Dewi, W. S., & Sumarno, S. (2014). Pemanfaatan Limbah Peternakan Dalam Konsep Pertanian Terpadu Guna Mewujudkan Pertanian Yang Berkelanjutan. Caraka Tani: Journal of Sustainable Agriculture, 29(2), 96. https://doi.org/10.20961/carakatani.v29i2.13378
- Timikasari, A. D., Shodiq, D. E., & Setiawan, I. (2022). Literatur review: sumber daya alam pangan pada sektor pertanian di Indonesia. Jurnal Sains Edukatika Indonesia (JSEI), 4(2), 44–48.
References
Afandi, A., Laily, N., Wahyudi, N., Umam, M. H., & Kambau, R. A. (2022). Metodologi Pengabdian Masyarakat. In Direktorat PTKI Kementrian Agama RI. Direktorat PTKI Kemenag RI. http://repositorio.unan.edu.ni/2986/1/5624.pdf%0Ahttp://fiskal.kemenkeu.go.id/ejournal%0Ahttp://dx.doi.org/10.1016/j.cirp.2016.06.001%0Ahttp://dx.doi.org/10.1016/j.powtec.2016.12.055%0Ahttps://doi.org/10.1016/j.ijfatigue.2019.02.006%0Ahttps://doi.org/10.1
Artha, D. R., Achsani, N. A., & Sasongko, H. (2014). Analisis Fundamental, Teknikal Dan Makroekonomi Harga Saham Sektor Pertanian. Jurnal Manajemen Dan Kewirausahaan, 16(2), 175–183. https://doi.org/10.9744/jmk.16.2.175
Ayun, Q., Kurniawan, S., & Saputro, W. A. (2020). Perkembangan Konversi Lahan Pertanian Di Bagian Negara Agraris. Vigor: Jurnal Ilmu Pertanian Tropika Dan Subtropika, 5(2), 38–44. https://doi.org/10.31002/vigor.v5i2.3040
Khairad, F. (2020). Sektor Pertanian di Tengah Pandemi Covid-19 Ditinjau dari Aspek Agribisnis. Jounal Agriuma, 2(2), 82–89. http://www.ojs.uma.ac.id/index.php/agriuma/article/view/4357
Kusumaningrum, S. I. (2019). Pemanfaatan Sektor Pertanian Sebagai Penunjang Pertumbuhan Perekonomian Indonesia. Jurnal Transaksi, 11(1), 80–89. http://ejournal.atmajaya.ac.id/index.php/transaksi/article/view/477
Mansyur, N. I., Pudjiwati, E. H., & Murtilaksono, A. (2021). Pupuk dan Pemupukan. Syiah Kuala Universirty Press.
Paramita, M., Muhlisin, S., & Palawa, I. (2018). Peningkatan Ekonomi Masyarakat Melalui Pemanfaatan Sumber Daya Lokal. Qardhul Hasan: Media Pengabdian Kepada Masyarakat, 4(1), 19. https://doi.org/10.30997/qh.v4i1.1186
Ratriyanto, A., Widyawati, S. D., P.S. Suprayogi, W., Prastowo, S., & Widyas, N. (2019). Pembuatan Pupuk Organik dari Kotoran Ternak untuk Meningkatkan Produksi Pertanian. SEMAR (Jurnal Ilmu Pengetahuan, Teknologi, Dan Seni Bagi Masyarakat), 8(1), 9–13. https://doi.org/10.20961/semar.v8i1.40204
Rhofita, E. I. R. (2022). Optimalisasi Sumber Daya Pertanian Indonesia untuk Mendukung Program Ketahanan Pangan dan Energi Nasional. Jurnal Ketahanan Nasional, 28(1), 82. https://doi.org/10.22146/jkn.71642
Roidah, I. S. (2013). Manfaat Penggunaan Pupuk Organik Untuk Kesuburan Tanah. Jurnal Universitas Tulungagung Bonorowo, 1(1). https://doi.org/10.36563/bonorowo.v1i1.5
Sari, S. P., Gunawan, G., Permana, I., Hutabarat, A., Sari, D., Nurtanti, I., Azis, A. R., Wijayanti, D., & Vertygo, S. (2024). Pengelolaan Limbah Peternakan (A. Yanto (ed.); Cetakan Pe). Get Press Indonesia.
Setiawan, H. N. (2023). Indonesia dengan Konsep Tradisional Agraris. Court Review: Jurnal Penelitian Hukum, 3(2), 104–116. https://doi.org/10.69957/cr.v3i02.686
Sulaiman, S. (2019). Ekonomi Indonesia Antara Amanat Undang-Undang Dasar 1945 dan Realita. Jurnal Syariah, VII(2), 1–18.
Suryono, S., Dewi, W. S., & Sumarno, S. (2014). Pemanfaatan Limbah Peternakan Dalam Konsep Pertanian Terpadu Guna Mewujudkan Pertanian Yang Berkelanjutan. Caraka Tani: Journal of Sustainable Agriculture, 29(2), 96. https://doi.org/10.20961/carakatani.v29i2.13378
Timikasari, A. D., Shodiq, D. E., & Setiawan, I. (2022). Literatur review: sumber daya alam pangan pada sektor pertanian di Indonesia. Jurnal Sains Edukatika Indonesia (JSEI), 4(2), 44–48.