Main Article Content
Abstract
Background: Setiap siswa khususnya siswa sekolah menengah atas (SMA) kelas XII memiliki keresahan dalam menghadapi puncak masa sekolah, mengerjakan tugas, mempersiapkan dokumen portofolio, membuat konten dan lain sebagainya. Dokumen tersebut mendukung proses belajar di sekolah, mengikuti Seleksi Nasional Berbasis Tes (SNBT) dan bahkan tidak sedikit yang mempersiapkan diri sejak dini untuk melamar pekerjaan. Kegiatan ini bertujuan untuk memberi pelatihan dan pendampingan kepada siswa dalam meningkatkan skill penggunaan aplikasi CANVA. Metode: PKM dilaksanakan di SMA Negeri 1 Gowa yang diikuti oleh 26 peserta yang merupakan perwakilan dari masing-masing kelas XII. Metode yang digunakan dalam kegiatan PKM yaitu ceramah, pelatihan dan advokasi. Hasil: 92,3 % peserta dapat memahami pemanfaatan aplikasi CANVA di berbagai kebutuhan dan mampu mengimplementasikan serta membuat portofolio dan konten sebagai hasil peningkatan kreatifitas penguasaan TIK pada aplikasi CANVA. Kesimpulan: Pelatihan dan pendampingan desain portofolio dan konten kreator meningkatkan pengetahuan dan pemahaman terhadap aplikasi CANVA di berbagai kebutuhan seperti membuat portofolio, presentasi, media sosial konten, poster, dan lain sebagainya.
Keywords
Article Details
This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.
© 2022 Oleh authors. Lisensi Jurnal Solma, LPPM-Uhamka, Jakarta. Artikel ini bersifat open access yang didistribusikan di bawah syarat dan ketentuan Creative Commons Attribution (CC BY) license. (http://creativecommons.org/licenses/by/4.0/).
References
- Adawiyah, R., SI, S., MTI, M., Putri Mentari Endraswari, S., & Kom, M. (2022). Buku ajar: stadium general.
- Adrian, Q. J., Putri, N. U., Jayadi, A., Sembiring, J. P., Sudana, I. W., Darmawan, O. A., Nugroho, F. A., & Ardiantoro, N. F. (2022). Pengenalan Aplikasi Canva Kepada Siswa/Siswi Smkn 1 Tanjung Sari, Lampung Selatan. Journal of Social Sciences and Technology for Community Service (JSSTCS), 3(2), 187–191. https://doi.org/10.33365/jsstcs.v3i2.2020
- Aulia, S., & Candraningrum, D. A. (2021). Pengelolaan konten media sosial ala influencer. PINTAR: Opini Untar, 2, 22–25.
- Erwin, E., Subagja, A. D., Masliardi, A., Hansopaheluwakan, S., Kurniawan, S. D., Darmanto, E. B., & Muksin, N. N. (2023). Bisnis Digital: Strategi dan Teknik Pemasaran Terkini. PT. Green Pustaka Indonesia.
- Isnain, A. R., Sulistiani, H., Darwis, D., & Yasin, I. (2023). Pelatihan Desain Konten Media Sosial menggunakan Canva. Journal of Engineering and Information Technology for Community Service, 1(4), 206–210. https://doi.org/10.33365/jeit-cs.v1i4.239
- Isnaini, K. N., Sulistiyani, D. F., & Putri, Z. R. K. (2021). Pelatihan desain menggunakan aplikasi canva. SELAPARANG: Jurnal Pengabdian Masyarakat Berkemajuan, 5(1), 291–295. https://doi.org/10.31764/jpmb.v5i1.6434
- Kosim, A., & Loisa, R. (2023). Analisis Perencanaan Komunikasi Pemasaran Content Creator di Instagram. Prologia, 7(2), 269–276.
- Munasiah, M., Zikriah, Z., & Heriyati, H. (2023). Pemanfaatan Aplikasi Canva Dalam Membuat Media Pembelajaran. JURNAL PADI (Pengabdian MAsyarakat Dosen Indonesia), 6(1), 1–6. https://doi.org/10.51836/jpadi.v6i1.520
- Novitasari, N., Sidik, D., & Mangesa, R. T. (2022). Efektivitas E-Portofolio Video Untuk Meningkatkan Skill Dan Motivasi Peserta Didik Pada Mata Pelajaran Desain Grafis Percetakan Di Smk Kartika Xx-I Makassar. UNM Journal of Technology and Vocational, 6(1), 43–51.
- Nurbani, N., & Permana, R. (2020). Efektivitas E-Portofolio Berbantuan Edmodo Terhadap Keaktifan Belajar dan Kreativitas Mahasiswa Pada Matakuliah Desain Grafis. Edumatic: Jurnal Pendidikan Informatika, 4(2), 129–135.
- Riana, I., & Darmanto, N. (2021). Pembuatan Portofolio Digital Representatif Pada Mahasiswa/I Program Studi Fotografi Politektik Negeri Media Kreatif. Jurnal Ilmiah Publipreneur, 9(1), 1–9.
- Sancaya, S. A. (2023). Penjaminan Objektifitas Penilaian melalui Implementasi Portofolio sebagai Teknik Asesmen Autentik dalam Kegiatan Pembelajaran. Prosiding SEMDIKJAR (Seminar Nasional Pendidikan Dan Pembelajaran), 6, 258–269.
- Sholeh, M., Rachmawati, R. Y., & Susanti, E. (2020). Penggunaan aplikasi Canva untuk membuat konten gambar pada media sosial sebagai upaya mempromosikan hasil produk UKM. SELAPARANG: Jurnal Pengabdian Masyarakat Berkemajuan, 4(1), 430–436.
- Simbolon, R. W., Siallagan, S., Munte, E. D., & Barus, B. (2022). Desain Poster Menarik Memanfaatkan Canva. BERNAS: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat, 3(3), 448–456.
- Sriyanti, I. (2019). Evaluasi pembelajaran matematika. Uwais Inspirasi Indonesia.
- Susanti, S., Dewi, P. I. A., Saputra, N., Dewi, A. K., Wulandari, F., Kusumawardan, R. N., Bahtiar, I. R., & Sholeh, M. (2022). Desain media pembelajaran SD/MI. Yayasan Penerbit Muhammad Zaini.
- Tonra, W. S., Angkotasan, N., Sari, D. P., & Ikhsan, M. (2023). Menjadi Guru Kreatif Melalui Aplikasi Canva. JPM (Jurnal Pemberdayaan Masyarakat), 8(1), 126–133. https://doi.org/10.21067/jpm.v8i1.7152
- UMAM, M. O. H. K. (2023). Mahir Menggunakan Canva Bagi Pemula. Penerbit P4I.
- Wibowo, A. A., & Pradana, J. P. (2023). Analisis Resepsi Remaja Penonton Video Fyp Terhadap Popularitas Konten Kreator Unik (@ Binirehan1) “Begitu Sulit Lupakan Rehan.” JCommsci-Journal of Media and Communication Science, 6(2), 1–10.
- Widayanti, L., Kala’lembang, A., Rahayu, W. A., Riska, S. Y., & Sapoetra, Y. A. (2021). Edukasi pembuatan desain grafis menarik menggunakan aplikasi canva. Jurnal Pengabdian Masyarakat, 2(2), 91–102.
- Zebua, N. (2023). Potensi Aplikasi Canva Sebagai Media Pembelajaran Praktis Guru dan Peserta Didik. Educativo: Jurnal Pendidikan, 2(1), 229–234. https://doi.org/10.56248/educativo.v2i1.127
References
Adawiyah, R., SI, S., MTI, M., Putri Mentari Endraswari, S., & Kom, M. (2022). Buku ajar: stadium general.
Adrian, Q. J., Putri, N. U., Jayadi, A., Sembiring, J. P., Sudana, I. W., Darmawan, O. A., Nugroho, F. A., & Ardiantoro, N. F. (2022). Pengenalan Aplikasi Canva Kepada Siswa/Siswi Smkn 1 Tanjung Sari, Lampung Selatan. Journal of Social Sciences and Technology for Community Service (JSSTCS), 3(2), 187–191. https://doi.org/10.33365/jsstcs.v3i2.2020
Aulia, S., & Candraningrum, D. A. (2021). Pengelolaan konten media sosial ala influencer. PINTAR: Opini Untar, 2, 22–25.
Erwin, E., Subagja, A. D., Masliardi, A., Hansopaheluwakan, S., Kurniawan, S. D., Darmanto, E. B., & Muksin, N. N. (2023). Bisnis Digital: Strategi dan Teknik Pemasaran Terkini. PT. Green Pustaka Indonesia.
Isnain, A. R., Sulistiani, H., Darwis, D., & Yasin, I. (2023). Pelatihan Desain Konten Media Sosial menggunakan Canva. Journal of Engineering and Information Technology for Community Service, 1(4), 206–210. https://doi.org/10.33365/jeit-cs.v1i4.239
Isnaini, K. N., Sulistiyani, D. F., & Putri, Z. R. K. (2021). Pelatihan desain menggunakan aplikasi canva. SELAPARANG: Jurnal Pengabdian Masyarakat Berkemajuan, 5(1), 291–295. https://doi.org/10.31764/jpmb.v5i1.6434
Kosim, A., & Loisa, R. (2023). Analisis Perencanaan Komunikasi Pemasaran Content Creator di Instagram. Prologia, 7(2), 269–276.
Munasiah, M., Zikriah, Z., & Heriyati, H. (2023). Pemanfaatan Aplikasi Canva Dalam Membuat Media Pembelajaran. JURNAL PADI (Pengabdian MAsyarakat Dosen Indonesia), 6(1), 1–6. https://doi.org/10.51836/jpadi.v6i1.520
Novitasari, N., Sidik, D., & Mangesa, R. T. (2022). Efektivitas E-Portofolio Video Untuk Meningkatkan Skill Dan Motivasi Peserta Didik Pada Mata Pelajaran Desain Grafis Percetakan Di Smk Kartika Xx-I Makassar. UNM Journal of Technology and Vocational, 6(1), 43–51.
Nurbani, N., & Permana, R. (2020). Efektivitas E-Portofolio Berbantuan Edmodo Terhadap Keaktifan Belajar dan Kreativitas Mahasiswa Pada Matakuliah Desain Grafis. Edumatic: Jurnal Pendidikan Informatika, 4(2), 129–135.
Riana, I., & Darmanto, N. (2021). Pembuatan Portofolio Digital Representatif Pada Mahasiswa/I Program Studi Fotografi Politektik Negeri Media Kreatif. Jurnal Ilmiah Publipreneur, 9(1), 1–9.
Sancaya, S. A. (2023). Penjaminan Objektifitas Penilaian melalui Implementasi Portofolio sebagai Teknik Asesmen Autentik dalam Kegiatan Pembelajaran. Prosiding SEMDIKJAR (Seminar Nasional Pendidikan Dan Pembelajaran), 6, 258–269.
Sholeh, M., Rachmawati, R. Y., & Susanti, E. (2020). Penggunaan aplikasi Canva untuk membuat konten gambar pada media sosial sebagai upaya mempromosikan hasil produk UKM. SELAPARANG: Jurnal Pengabdian Masyarakat Berkemajuan, 4(1), 430–436.
Simbolon, R. W., Siallagan, S., Munte, E. D., & Barus, B. (2022). Desain Poster Menarik Memanfaatkan Canva. BERNAS: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat, 3(3), 448–456.
Sriyanti, I. (2019). Evaluasi pembelajaran matematika. Uwais Inspirasi Indonesia.
Susanti, S., Dewi, P. I. A., Saputra, N., Dewi, A. K., Wulandari, F., Kusumawardan, R. N., Bahtiar, I. R., & Sholeh, M. (2022). Desain media pembelajaran SD/MI. Yayasan Penerbit Muhammad Zaini.
Tonra, W. S., Angkotasan, N., Sari, D. P., & Ikhsan, M. (2023). Menjadi Guru Kreatif Melalui Aplikasi Canva. JPM (Jurnal Pemberdayaan Masyarakat), 8(1), 126–133. https://doi.org/10.21067/jpm.v8i1.7152
UMAM, M. O. H. K. (2023). Mahir Menggunakan Canva Bagi Pemula. Penerbit P4I.
Wibowo, A. A., & Pradana, J. P. (2023). Analisis Resepsi Remaja Penonton Video Fyp Terhadap Popularitas Konten Kreator Unik (@ Binirehan1) “Begitu Sulit Lupakan Rehan.” JCommsci-Journal of Media and Communication Science, 6(2), 1–10.
Widayanti, L., Kala’lembang, A., Rahayu, W. A., Riska, S. Y., & Sapoetra, Y. A. (2021). Edukasi pembuatan desain grafis menarik menggunakan aplikasi canva. Jurnal Pengabdian Masyarakat, 2(2), 91–102.
Zebua, N. (2023). Potensi Aplikasi Canva Sebagai Media Pembelajaran Praktis Guru dan Peserta Didik. Educativo: Jurnal Pendidikan, 2(1), 229–234. https://doi.org/10.56248/educativo.v2i1.127