Main Article Content
Abstract
Background: Berbagai masalah remaja dapat terjadi, dari masalah ringan hingga masalah berat yang berdampak pada kesehatan mental, namun, sebagian besar orangtua tidak mengetahui atau memahami permasalahan yang dihadapi remaja. Masalah yang dialami oleh remaja antara lain masalah penampilan, masalah akademis, depresi, masalah dengan orang terdekat, bullying, masalah percintaan dan aktivitas seksual, kecanduan gawai, tekanan dari teman sebaya dan minuman keras serta rokok dan sebagian besar masalah yang dialami remaja cenderung mengarah pada kesehatan mental. Kegiatan ini bertujuan untuk mengoptimalkan peran Kader Kesehatan Remaja (KKR) menggunakan aplikasi HEALMATE dalam meningkatkan kesehatan mental remaja. Metode: Kegiatan yang dilakukan yaitu pelatihan KKR, pendampingan KKR dan Pembina UKS dalam penggunaan aplikasi HEALMATE pada masing-masing sekolah dan skrining kesehatan mental remaja. Pada tahap monitoring dan evaluasi akan dilakukan selama 3 bulan, untuk meninjau keamanan dan kelemahan sistem. Kegiatan ini diikuti 30 siswa SMP. Hasil: Terdapat peningkatan pengetahuan KKR, sebelum dan sesudah dilakukan pelatihan dengan nilai mean pre-test 77,47 menjadi 81.67. Aplikasi HEALMATE berisikan beberapa fitur seperti data kesehatan siswa, monitoring konsumsi tablet Fe pada remaja putri, pengisian kuesioner SDQ dan laporan. Sebesar 80% siswa dapat mengakses aplikasi HEALMATE dan mudah dalam pengisian skirining SDQ. Kesimpulan: Aplikasi HEALMATE dapat membantu memudahkan siswa dalam mengisi kuesioner SDQ dan petugas puskesmas mudah dalam monitoring hasil kuesioner SDQ.
Keywords
Article Details

This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.
© 2022 Oleh authors. Lisensi Jurnal Solma, LPPM-Uhamka, Jakarta. Artikel ini bersifat open access yang didistribusikan di bawah syarat dan ketentuan Creative Commons Attribution (CC BY) license. (http://creativecommons.org/licenses/by/4.0/).
References
- BKKBN. (2018). 9 Masalah remaja yang perlu diperhatikan orangtua.
- Daryaswanti, P. I., Putra, I. G. Y., & Widiartha, K. K. (2023). Pemberdayaan Kader Kesehatan Remaja Pada Uks Smp Harapan Nusantara Berbasis Digital ( E-UKS ). Prosiding Seminar Nasional Pengabdian Masyarakat, 1(1). ojs.mahadewa.ac.id
- Drajat, M. (2005). Menjadikan UKS sebagai Upaya Promosi Tumbuh Kembang Anak Didik. Gajah Mada University .
- Kadek Alit Arsani, N. L. (2013). Peranan Program Pkpr (Pelayanan Kesehatan Peduli Remaja) Terhadap Kesehatan Reproduksi Remaja Di Kecamatan Buleleng. Jurnal Ilmu Sosial Dan Humaniora, 2(1), 129–137. https://doi.org/10.23887/jish-undiksha.v2i1.1289
- Lestari, Y., & Subardiah, I. (2017). Telehealth: Elektronik Housecall System, Solusi Mengurangi Biaya Perawatan Kesehatan. Jurnal Keperawatan, XIII(2), 244–248.
- Petunjuk Teknis Standar Pelayanan Minimal Bidang Kesehatan di Kabupaten/Kota, Pub. L. No. 828/MENKES/SK/IX/2008 (2008).
- Ningsih, R., Supartini, Y., & Tambunan, E. S. (2022). Efektivitas Edukasi PKPR menggunakan Buku “Aku Remaja Sehat” terhadap Pengetahuan dan Keterampilan tentang Kesehatan Remaja pada Kader Kesehatan Remaja di WIlayah Puskesmas Cipayung Jakarta Timur. JKEP, 7(1), 102–113.
- Pratomo, W., Nadziroh, & Chairiyah. (2021). Peran Teman Sebaya dalam Penanaman Pendidikan Karakter pada Masa Pandemi di SDN Andong Boyolali. EdukasI: Jurnal Pendidikan Dasar, 2(2), 137–144. http://jurnal.stahnmpukuturan.ac.id/index.php/edukasi
- Riadi, M. (2020). Definisi, Tujuan, Fungsi dan Ruang Lingkup UKS. Kajian Pustaka.
- Rohimah, S., Rosdiana, N., Ervina, & Ayuningsih, R. (2024). Pelatihan Kader Usaha Kesehatan Sekolah dalam Deteksi Dini Faktor Risiko Penyakit Tidak Menular: Pencegahan Kegawatdaruratan Penyakit Kardiovaskular. JPKMU: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Galuh, 1(2), 111–120. http://dx.doi.org/10.25157/jpkmu.v1i1.15707
- Rumana, N. . (2017). Program Pencatatan Identifikasi Kesehatan dan Rekam Kesehatan Personal Siswa di SDN Duri Kepa 11 Pagi Jakarta Barat. Jurnal Abdimas, 3(2), 43–47.
- Sudaryanto, A., Okti, D., Purwanti, S., Keperawatan, J., Ilmu, F., Universitas, K., Surakarta, M., Yani, J. A., Pos, T., Pabelan, I., & Kode, K. (2008). Telehealth Dalam Pelayanan Keperawatan. Seminar Nasional Informatika.
- Tarsikah, Amelia, D., Setyaningsih, W., Yudianti, I., Ayu Oktaviani, N., & Wardha Imania, D. (n.d.). Ketrampilan Kader Sebaya dalam Edukasi Mempengaruhi Pengetahuan Remaja tentang Kesehatan Reproduksi. OKTOBER, 6(2), 77–83.
- Tresna Absari, D., & Liliana. (2021). The Analysis and Design of School Health Unit Information System. Jurnal Komputer Terapan, 7(1). https://jurnal.pcr.ac.id/index.php/jkt/
References
BKKBN. (2018). 9 Masalah remaja yang perlu diperhatikan orangtua.
Daryaswanti, P. I., Putra, I. G. Y., & Widiartha, K. K. (2023). Pemberdayaan Kader Kesehatan Remaja Pada Uks Smp Harapan Nusantara Berbasis Digital ( E-UKS ). Prosiding Seminar Nasional Pengabdian Masyarakat, 1(1). ojs.mahadewa.ac.id
Drajat, M. (2005). Menjadikan UKS sebagai Upaya Promosi Tumbuh Kembang Anak Didik. Gajah Mada University .
Kadek Alit Arsani, N. L. (2013). Peranan Program Pkpr (Pelayanan Kesehatan Peduli Remaja) Terhadap Kesehatan Reproduksi Remaja Di Kecamatan Buleleng. Jurnal Ilmu Sosial Dan Humaniora, 2(1), 129–137. https://doi.org/10.23887/jish-undiksha.v2i1.1289
Lestari, Y., & Subardiah, I. (2017). Telehealth: Elektronik Housecall System, Solusi Mengurangi Biaya Perawatan Kesehatan. Jurnal Keperawatan, XIII(2), 244–248.
Petunjuk Teknis Standar Pelayanan Minimal Bidang Kesehatan di Kabupaten/Kota, Pub. L. No. 828/MENKES/SK/IX/2008 (2008).
Ningsih, R., Supartini, Y., & Tambunan, E. S. (2022). Efektivitas Edukasi PKPR menggunakan Buku “Aku Remaja Sehat” terhadap Pengetahuan dan Keterampilan tentang Kesehatan Remaja pada Kader Kesehatan Remaja di WIlayah Puskesmas Cipayung Jakarta Timur. JKEP, 7(1), 102–113.
Pratomo, W., Nadziroh, & Chairiyah. (2021). Peran Teman Sebaya dalam Penanaman Pendidikan Karakter pada Masa Pandemi di SDN Andong Boyolali. EdukasI: Jurnal Pendidikan Dasar, 2(2), 137–144. http://jurnal.stahnmpukuturan.ac.id/index.php/edukasi
Riadi, M. (2020). Definisi, Tujuan, Fungsi dan Ruang Lingkup UKS. Kajian Pustaka.
Rohimah, S., Rosdiana, N., Ervina, & Ayuningsih, R. (2024). Pelatihan Kader Usaha Kesehatan Sekolah dalam Deteksi Dini Faktor Risiko Penyakit Tidak Menular: Pencegahan Kegawatdaruratan Penyakit Kardiovaskular. JPKMU: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Galuh, 1(2), 111–120. http://dx.doi.org/10.25157/jpkmu.v1i1.15707
Rumana, N. . (2017). Program Pencatatan Identifikasi Kesehatan dan Rekam Kesehatan Personal Siswa di SDN Duri Kepa 11 Pagi Jakarta Barat. Jurnal Abdimas, 3(2), 43–47.
Sudaryanto, A., Okti, D., Purwanti, S., Keperawatan, J., Ilmu, F., Universitas, K., Surakarta, M., Yani, J. A., Pos, T., Pabelan, I., & Kode, K. (2008). Telehealth Dalam Pelayanan Keperawatan. Seminar Nasional Informatika.
Tarsikah, Amelia, D., Setyaningsih, W., Yudianti, I., Ayu Oktaviani, N., & Wardha Imania, D. (n.d.). Ketrampilan Kader Sebaya dalam Edukasi Mempengaruhi Pengetahuan Remaja tentang Kesehatan Reproduksi. OKTOBER, 6(2), 77–83.
Tresna Absari, D., & Liliana. (2021). The Analysis and Design of School Health Unit Information System. Jurnal Komputer Terapan, 7(1). https://jurnal.pcr.ac.id/index.php/jkt/