Main Article Content
Abstract
Background: Konsep sinodal yang berarti berjalan bersama dalam gereja katolik memiliki peran penting dalam membangun persatuan dan partisipasi umat. Minimnya pemahaman umat tentang sinodal berdampak pada keterlibatan yang rendah dan renggangnya relasi antar umat dan klerus, dalam kehidupan menggereja. Kegiatan pengabdian masyarakat ini bertujuan untuk meningkatkan kesadaran dan pemahaman umat mengenai sinodalitas, sehingga tercipta persatuan, kerjasama dan partisipasi aktif dalam kehidupan gereja dan masyarakat. Metode: Pelaksanaan kegiatan meliputi identifikasi masalah, penyusunan program sosialisasi, pelaksanaan sosialisasi, kolaborasi dengan berbagai pihak terkait, evaluasi dan tindak lanjut. Hasil: Umat mengalami peningkatan pemahaman tetang pentingnya sinodal dalam kehidupan menggereja, dan merasa terdorong untuk lebih aktif dalam kehidupan menggereja. Kesimpulan: Kegiatan ini berdampak positif terhadap kesadaran umat akan pentingnya sinodalitas serta meningkatkan partisipasi umat dalam kegiatan gereja dan sosial.
Keywords
Article Details

This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.
© 2022 Oleh authors. Lisensi Jurnal Solma, LPPM-Uhamka, Jakarta. Artikel ini bersifat open access yang didistribusikan di bawah syarat dan ketentuan Creative Commons Attribution (CC BY) license. (http://creativecommons.org/licenses/by/4.0/).
References
- Alves, M. E., & Molli, H. R. (2006). Buku Nasihat Spiritual Paus Yohanes Paulus II. Jakarta: Obor.
- Bahang, K. (2022). Paus Fransiskus dan Gereja sinodal. Limen, 18(2), 60–75.
- De Salis, M. (2017). Evangelii Gaudium : Come distinguere , senza separare , il fine e la missione della Chiesa. ResearchGate, 13(March), 312–329.
- Dima, N. S., Atipati, F. S., Burga, D. H., & Widyawati, F. (2023). Bible Sharing and Catechesis During the National Bible Month for the People of St. Padre Pio in Santa Maria Fatima Parish, Cancar. Randang Tana - Jurnal Pengabdian Masyarakat, 6(1), 95–104. https://doi.org/10.36928/jrt.v6i1.1710
- Domini, P. V. (2011). Exortação Apostólica. Notas de Leitura, 177–188.
- Gefaell, P. (2022). L’istituzione Sinodale nelle Chiese di Oriente: Aspetti Storici e Canonici, ed eventuali suggerimenti per la Chiesa Universale. Annales Theologici, 105(2013), 461–474.
- Komisi Teologi Internasional. (2022). Sinodalitas dalam Kehidupan dan Misi Gereja. Seri Dokumen Gerejawi, 7.
- Konferensi Wali Gereja Indonesia. (1965). Apostolicam Actuositatem (Kegiatan Merasul). In Seri Dokumen Gerejawi No. 12. Retrieved from https://www.katolisitas.org/apostolicam-actuositatem/
- Konsili Vatikan II. (1993). Konstitusi Dogmatis tentang Wahyu Ilahi Dei Verbum. Dokumen Konsili Vatikan II, artikel 5.
- Luciani, R. (2022). Synodality: A New Way of Proceeding in the Church. Vaticano.
- Panitia Sinode III Keuskupan Ruteng. (2017). Dokumen Sinode III Keuskupan Ruteng. Pastoral Kontekstual Integral. Ruteng.
- Paus Fransiskus. (2020). Evangelii Gaudium. In KWI (Vol. 1). https://doi.org/10.57079/lux.v1i1.12
- Riyant, P., & Bala, G. (2022). Transformasi Iman Dalam Kehidupan Gereja Perdana Menuju Gereja Sinodal: Dalam Bingkai Tepas Dan Ardas Keuskupan Ketapang. Aggiornamento, 3(2), 43–53.
- Saeng, V. (2015). Konsili Vatikan II: Sebuah Revolusi Sunyi dan Pengaruhnya bagi Gereja Katolik Indonesia. Seri Filsafat & Teologi, 25(24), 1–388.
- Senda, S. (2023). Kitab Suci Sumber Inspirasi Spiritualitas Tanggap Orang Muda Katolik. BULLT: Jurnal Multidisiplin Ilmu, 2(04), 1152–1157.
- Sinurat, Y. H., & Septiandry, R. (2023). Eksistensi Gereja Sinodal Sebagai Sakramen Keselamatan Universal. Rajawali, 21(1), 34–43.
- Situmorang, M. (2024). 'Aggiornamento’ dalam Visi Sinodal untuk Merespon Tantangan Gereja pada Millenium Ketiga. FORUM Filsafat Dan Teologi, 53(no 1), 57–78. https://doi.org/10.35312/forum.v53i1.625
- Valentinus, S., & Bagiyowinadi, D. (2015). Mewartakan Injil Dengan Gembira Dan Berbelas Kasih Belajar Dari Gereja Para Rasul. Seri Filsafat Teologi, 25(24), 169–189. Retrieved from http://eprosiding.stftws.ac.id/index.php/serifilsafat/article/view/105
- Wibi, C., & Simanjuntak, N. D. (2024). Gereja Diaspora: Model Gerakan Sinodal bagi Gereja Katolik Indonesia pada Masa Kini. In Veritate Lux: Jurnal Ilmu Kateketik Pastoral Teologi, Pendidikan, Antropologi, Dan Budaya, 7(1), 1–17. https://doi.org/10.63037/ivl.v7i1.88
References
Alves, M. E., & Molli, H. R. (2006). Buku Nasihat Spiritual Paus Yohanes Paulus II. Jakarta: Obor.
Bahang, K. (2022). Paus Fransiskus dan Gereja sinodal. Limen, 18(2), 60–75.
De Salis, M. (2017). Evangelii Gaudium : Come distinguere , senza separare , il fine e la missione della Chiesa. ResearchGate, 13(March), 312–329.
Dima, N. S., Atipati, F. S., Burga, D. H., & Widyawati, F. (2023). Bible Sharing and Catechesis During the National Bible Month for the People of St. Padre Pio in Santa Maria Fatima Parish, Cancar. Randang Tana - Jurnal Pengabdian Masyarakat, 6(1), 95–104. https://doi.org/10.36928/jrt.v6i1.1710
Domini, P. V. (2011). Exortação Apostólica. Notas de Leitura, 177–188.
Gefaell, P. (2022). L’istituzione Sinodale nelle Chiese di Oriente: Aspetti Storici e Canonici, ed eventuali suggerimenti per la Chiesa Universale. Annales Theologici, 105(2013), 461–474.
Komisi Teologi Internasional. (2022). Sinodalitas dalam Kehidupan dan Misi Gereja. Seri Dokumen Gerejawi, 7.
Konferensi Wali Gereja Indonesia. (1965). Apostolicam Actuositatem (Kegiatan Merasul). In Seri Dokumen Gerejawi No. 12. Retrieved from https://www.katolisitas.org/apostolicam-actuositatem/
Konsili Vatikan II. (1993). Konstitusi Dogmatis tentang Wahyu Ilahi Dei Verbum. Dokumen Konsili Vatikan II, artikel 5.
Luciani, R. (2022). Synodality: A New Way of Proceeding in the Church. Vaticano.
Panitia Sinode III Keuskupan Ruteng. (2017). Dokumen Sinode III Keuskupan Ruteng. Pastoral Kontekstual Integral. Ruteng.
Paus Fransiskus. (2020). Evangelii Gaudium. In KWI (Vol. 1). https://doi.org/10.57079/lux.v1i1.12
Riyant, P., & Bala, G. (2022). Transformasi Iman Dalam Kehidupan Gereja Perdana Menuju Gereja Sinodal: Dalam Bingkai Tepas Dan Ardas Keuskupan Ketapang. Aggiornamento, 3(2), 43–53.
Saeng, V. (2015). Konsili Vatikan II: Sebuah Revolusi Sunyi dan Pengaruhnya bagi Gereja Katolik Indonesia. Seri Filsafat & Teologi, 25(24), 1–388.
Senda, S. (2023). Kitab Suci Sumber Inspirasi Spiritualitas Tanggap Orang Muda Katolik. BULLT: Jurnal Multidisiplin Ilmu, 2(04), 1152–1157.
Sinurat, Y. H., & Septiandry, R. (2023). Eksistensi Gereja Sinodal Sebagai Sakramen Keselamatan Universal. Rajawali, 21(1), 34–43.
Situmorang, M. (2024). 'Aggiornamento’ dalam Visi Sinodal untuk Merespon Tantangan Gereja pada Millenium Ketiga. FORUM Filsafat Dan Teologi, 53(no 1), 57–78. https://doi.org/10.35312/forum.v53i1.625
Valentinus, S., & Bagiyowinadi, D. (2015). Mewartakan Injil Dengan Gembira Dan Berbelas Kasih Belajar Dari Gereja Para Rasul. Seri Filsafat Teologi, 25(24), 169–189. Retrieved from http://eprosiding.stftws.ac.id/index.php/serifilsafat/article/view/105
Wibi, C., & Simanjuntak, N. D. (2024). Gereja Diaspora: Model Gerakan Sinodal bagi Gereja Katolik Indonesia pada Masa Kini. In Veritate Lux: Jurnal Ilmu Kateketik Pastoral Teologi, Pendidikan, Antropologi, Dan Budaya, 7(1), 1–17. https://doi.org/10.63037/ivl.v7i1.88