Main Article Content
Abstract
Background: Bullying atau perundungan pada saat ini banyak terjadi di lingkungan sekolah. Tujuan dari kegiatan pengabdian kepada masyarakat ini adalah untuk memberikan edukasi pencegahan bullying kepada peserta didik di SMPN 2 Ganeas. Metode: Kegiatan edukasi ini dilaksanakan menggunakan metode ceramah dan diskusi interaktif dengan media pembelajaran yang menarik berupa pamflet dan Microsoft Power Point. Tahap kegiatan meliputi observasi, perencanaan, pelaksanaan dan evaluasi. Peserta kegiatan diikuti kelas IX, X dan XI yang berjumlah 228 peserta didik. Hasil: Kegiatan ini mampu meningkatkan pemahaman peserta didik SMPN 2 Ganeas mengenai pengertian, bentuk, faktor penyebab, pencegahan, cara melawan bullying, serta dampak negatif bullying, sehingga dapat menurunkan tingkat terjadinya kasus bullying di lingkungan sekolah. Kesimpulan: Kegiatan PKM berjalan dengan baik dan diharapkan dapat meningkatkan perilaku positif di lingkungan sekolah, saran dan rekomendasi sebaiknya kegiatan edukasi selain menggunakan media yang sama juga dapat disisipkan dengan game atau platfrom online lainnya sehingga lebih menyenangkan dan interaktif.
Keywords
Article Details
This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.
© 2022 Oleh authors. Lisensi Jurnal Solma, LPPM-Uhamka, Jakarta. Artikel ini bersifat open access yang didistribusikan di bawah syarat dan ketentuan Creative Commons Attribution (CC BY) license. (http://creativecommons.org/licenses/by/4.0/).
References
- Adelina, Y. S., & Lestari, N. S. (2022). Upaya Edukasi Pencegahan Bullying Pada Siswa Sekolah Menengah Pertama (SMP) Swasta Mulia Hamparan Perak Yunita. Jurnal Abdimas Maduma, 3(1), 9–15.
- Akbar, M., Sugiyanto, R., Darmaramadhan, A., Sri, M., Bengkulu, U. M., & Wolke, M. (2023). Pencegahan Perilaku Bullying Pada Anak Dengan Peningkatan Pengetahuan Melalui Sosialisasi dan Pendampingan Terhadap Anak Kelurahan Bentiring Permai. Jurnal Pengabdian Kolaborasi Dan Inovasi IPTEKS, 1(2), 77–87.
- Diannita, A., Salsabela, F., Wijiati, L., & Putri, A. M. S. (2023). Pengaruh Bullying terhadap Pelajar pada Tingkat Sekolah Menengah Pertama. Journal of Education Research, 4(1), 297–301. https://doi.org/10.37985/jer.v4i1.117
- Ertinawati, Y., Nurjamilah, A. S., & Rachman, I. F. (2023). Inovasi Penanganan Bullying Di Sekolah Berbasis Aplikasi Digital Di Era Society 5.0 Innovations in Handling Bullying in Schools Digital Application Based in the Era Society 5.0. Jurnal PEDAMAS (Pengabdian Kepada Masyarakat), 1(4), 693–701.
- Harefa, T. M., Manik, J. P., Yahaubun, C. H., Gomies, D., Antoni, A., Kesamay, S., Serlaut, Y., & Ritiauw, S. P. (2023). Sosialisasi Pencegahan Bullying Dikalangan Siswa. Pattimura Mengabdi : Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat, 1(3), 33–37. https://doi.org/10.30598/pattimura-mengabdi.1.3.33-37
- Junindra, A., Fitri, H., Murni, I., Ilmu Pendidikan, F., & Negeri Padang, U. (2022). Peran Guru terhadap Perilaku Bullying di Sekolah Dasar. Jurnal Pendidikan Tambusai, 6(2), 11134.
- Lestari, N. D., Hidayati, L. N., & Abadiyah, S. S. (2019). “ Gema Suling ” Gerakan Masyarakat Sekolah Tanggap Bullying dalam Upaya Pencegahan Bullying pada Anak Usia Sekolah. Jurnal SOLMA, 08(01), 101–110. http://dx.doi.org/10.29405/solma.v8i1.2957 ISSN
- Nuraini, & Gunawan, I. M. S. (2021). Penyuluhan Stop Bullying Sebagai Upaya Pencegahan Perilaku Perundungan yang Terjadi Pada Siswa di Sekolah. Lumbung Inovasi: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat, 6(2), 64–68. https://doi.org/10.36312/linov.v6i2.573
- Ramadhanti, R., & Hidayat, M. T. (2022). Strategi Guru dalam Mengatasi Perilaku Bullying Siswa di Sekolah Dasar. Jurnal Basicedu, 6(3), 4566–4573. https://doi.org/10.31004/basicedu.v6i3.2892
- Ramah, A. D. A. N. (2023). Mengatasi Bullying di Lingkungan Lab School UMJ: Peran KKN dalam Membentuk Sekolah Yang Aman dan Ramah. Prosiding Seminar Nasional LPPM UMJ.
- Ratnawati, I. I., Sari, D. R., Budiono, N. H., & Rahmadhani. (2023). Sosialisasi dan Edukasi Terhadap Bullying di Lingkungan Sekolah MTS Baitul Aman Muara Jawa. Jurnal SOLMA, 12(2), 625–631. https://doi.org/10.22236/solma.v12i2.12361 solma@uhamka.ac.id|625
- Sudrajat, A. (2023). Sosialisasi Upaya Pencegahan Perilaku Bullying Pada Siswa SMPN Di Tirtajaya. NUSANTARA: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat, 3(3), 221–225. https://doi.org/10.55606/nusantara.v3i3.1612
- Sugiarto, A, J. (2023). Perlindungan Tindak Bullying Yang Terjadi Di Kalangan Pelajar. Jurnal Inovasi Global, 1(1), 26–31.
- Sulisrudatin, N. (2015). Kasus Bullying Dalam Kalangan Pelajar (Suatu Tinjauan Kriminologi). Jurnal Ilmiah Hukum Dirgantara, 5(2), 57–70. https://doi.org/10.35968/jh.v5i2.109
- Tamamiyah, L. (2023). Analisis Dampak Perundungan Terhadap Moral Siswa Sekolah Menengah Pertama. Jurnal Pendidikan Indonesia, 4(12), 1348–1355. https://doi.org/10.59141/japendi.v4i12.2616
- Tobing, Jessica, A. D. E., & Lestari, T. (2021). Pengaruh Mental Anak Terhadap Terjadinya Peristiwa Bullying. Jurnal Pendidikan Tambusai, 5(1), 1882–1889.
- Usman, I. (2013). Kepribadian, Komunikasi, Kelompok Teman Sebaya, Iklim Sekolah Dan Perilaku Bullying. HUMANITAS: Indonesian Psychological Journal, 10(1), 49. https://doi.org/10.26555/humanitas.v10i1.328
- Zakiyah, E. Z., Humaedi, S., & Santoso, M. B. (2017). Faktor Yang Mempengaruhi Remaja Dalam Melakukan Bullying. Prosiding Penelitian Dan Pengabdian Kepada Masyarakat, 4(2), 324–330. https://doi.org/10.24198/jppm.v4i2.14352
References
Adelina, Y. S., & Lestari, N. S. (2022). Upaya Edukasi Pencegahan Bullying Pada Siswa Sekolah Menengah Pertama (SMP) Swasta Mulia Hamparan Perak Yunita. Jurnal Abdimas Maduma, 3(1), 9–15.
Akbar, M., Sugiyanto, R., Darmaramadhan, A., Sri, M., Bengkulu, U. M., & Wolke, M. (2023). Pencegahan Perilaku Bullying Pada Anak Dengan Peningkatan Pengetahuan Melalui Sosialisasi dan Pendampingan Terhadap Anak Kelurahan Bentiring Permai. Jurnal Pengabdian Kolaborasi Dan Inovasi IPTEKS, 1(2), 77–87.
Diannita, A., Salsabela, F., Wijiati, L., & Putri, A. M. S. (2023). Pengaruh Bullying terhadap Pelajar pada Tingkat Sekolah Menengah Pertama. Journal of Education Research, 4(1), 297–301. https://doi.org/10.37985/jer.v4i1.117
Ertinawati, Y., Nurjamilah, A. S., & Rachman, I. F. (2023). Inovasi Penanganan Bullying Di Sekolah Berbasis Aplikasi Digital Di Era Society 5.0 Innovations in Handling Bullying in Schools Digital Application Based in the Era Society 5.0. Jurnal PEDAMAS (Pengabdian Kepada Masyarakat), 1(4), 693–701.
Harefa, T. M., Manik, J. P., Yahaubun, C. H., Gomies, D., Antoni, A., Kesamay, S., Serlaut, Y., & Ritiauw, S. P. (2023). Sosialisasi Pencegahan Bullying Dikalangan Siswa. Pattimura Mengabdi : Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat, 1(3), 33–37. https://doi.org/10.30598/pattimura-mengabdi.1.3.33-37
Junindra, A., Fitri, H., Murni, I., Ilmu Pendidikan, F., & Negeri Padang, U. (2022). Peran Guru terhadap Perilaku Bullying di Sekolah Dasar. Jurnal Pendidikan Tambusai, 6(2), 11134.
Lestari, N. D., Hidayati, L. N., & Abadiyah, S. S. (2019). “ Gema Suling ” Gerakan Masyarakat Sekolah Tanggap Bullying dalam Upaya Pencegahan Bullying pada Anak Usia Sekolah. Jurnal SOLMA, 08(01), 101–110. http://dx.doi.org/10.29405/solma.v8i1.2957 ISSN
Nuraini, & Gunawan, I. M. S. (2021). Penyuluhan Stop Bullying Sebagai Upaya Pencegahan Perilaku Perundungan yang Terjadi Pada Siswa di Sekolah. Lumbung Inovasi: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat, 6(2), 64–68. https://doi.org/10.36312/linov.v6i2.573
Ramadhanti, R., & Hidayat, M. T. (2022). Strategi Guru dalam Mengatasi Perilaku Bullying Siswa di Sekolah Dasar. Jurnal Basicedu, 6(3), 4566–4573. https://doi.org/10.31004/basicedu.v6i3.2892
Ramah, A. D. A. N. (2023). Mengatasi Bullying di Lingkungan Lab School UMJ: Peran KKN dalam Membentuk Sekolah Yang Aman dan Ramah. Prosiding Seminar Nasional LPPM UMJ.
Ratnawati, I. I., Sari, D. R., Budiono, N. H., & Rahmadhani. (2023). Sosialisasi dan Edukasi Terhadap Bullying di Lingkungan Sekolah MTS Baitul Aman Muara Jawa. Jurnal SOLMA, 12(2), 625–631. https://doi.org/10.22236/solma.v12i2.12361 solma@uhamka.ac.id|625
Sudrajat, A. (2023). Sosialisasi Upaya Pencegahan Perilaku Bullying Pada Siswa SMPN Di Tirtajaya. NUSANTARA: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat, 3(3), 221–225. https://doi.org/10.55606/nusantara.v3i3.1612
Sugiarto, A, J. (2023). Perlindungan Tindak Bullying Yang Terjadi Di Kalangan Pelajar. Jurnal Inovasi Global, 1(1), 26–31.
Sulisrudatin, N. (2015). Kasus Bullying Dalam Kalangan Pelajar (Suatu Tinjauan Kriminologi). Jurnal Ilmiah Hukum Dirgantara, 5(2), 57–70. https://doi.org/10.35968/jh.v5i2.109
Tamamiyah, L. (2023). Analisis Dampak Perundungan Terhadap Moral Siswa Sekolah Menengah Pertama. Jurnal Pendidikan Indonesia, 4(12), 1348–1355. https://doi.org/10.59141/japendi.v4i12.2616
Tobing, Jessica, A. D. E., & Lestari, T. (2021). Pengaruh Mental Anak Terhadap Terjadinya Peristiwa Bullying. Jurnal Pendidikan Tambusai, 5(1), 1882–1889.
Usman, I. (2013). Kepribadian, Komunikasi, Kelompok Teman Sebaya, Iklim Sekolah Dan Perilaku Bullying. HUMANITAS: Indonesian Psychological Journal, 10(1), 49. https://doi.org/10.26555/humanitas.v10i1.328
Zakiyah, E. Z., Humaedi, S., & Santoso, M. B. (2017). Faktor Yang Mempengaruhi Remaja Dalam Melakukan Bullying. Prosiding Penelitian Dan Pengabdian Kepada Masyarakat, 4(2), 324–330. https://doi.org/10.24198/jppm.v4i2.14352