Main Article Content

Abstract

Background: Pembelajaran diferensiasi memerlukan upaya tambahan dalam perencanaan dan desain, maka dengan perkembangan digital dapat bermanfaat untuk menyusun pembelajaran berbasis digital. Akan tetapi pada kenyataannya guru mengalami kendala dalam menggunakan teknologi. Tujuan dari pengabdian ini adalah mendampingi guru di SD 2 Puyoh Kabupaten Kudus dalam pembuatan digital interactive module yang dipadukan dengan P5 menggunakan canva dan flipsnack. Metode: Adapun metode yang digunakan dalam pengabdian ini yaitu ceramah, diskusi dan implementasi penggunaan digital interactive module P5 berbasis pembelajaran diferensiasi. Hasil: Melalui kegiatan pengabdian ini, guru-guru SD 2 Puyoh dapat memanfaatkan media pembelajaran berupa digital interactive module P5 untuk diimplementasikan dan proses pembelajaran menjadi lebih inovatif, serta aktivitas pembelajaran meningkat. Kesimpulan: Guru dapat membuat digital interactive module P5 berbasis pembelajaran diferensiasi.

Keywords

Differentiation learning digital interactive module P5 digital interactive module Pembelajaran diferensiasi Projek Penguatan Profil Pelajar Pancasila

Article Details

How to Cite
Ahyani, L. N., Putri Purwaningrum, J., & Prihandono, A. (2024). Pendampingan Pembuatan Digital Interactive Module P5 Berbasis Pembelajaran Diferensiasi Bagi Guru SD 2 Puyoh Kabupaten Kudus. Jurnal SOLMA, 13(1). https://doi.org/10.22236/solma.v13i1.13298

References

  1. Afriatmei, F., Makki, M., & Jiwandono, I. S. (2023). Pelaksanaan Projek Penguatan Profil Pelajar Pancasila Pada Tema Kearifan Lokal di Sekolah Dasar. Jurnal Educatio FKIP UNMA, 9(3), 1286–1292. https://doi.org/10.31949/educatio.v9i3.5289
  2. Anggraini, E. S., Simare-mare, A., & Nasriah, N. (2022, December 29). The Development of an Interactive Digital Module of Management and Training Courses in Early Childhood Education. https://doi.org/10.4108/eai.11-10-2022.2325545
  3. Anita, Y., Kiswanto Kenedi, A., Azizah, Z., Safitri, S., & Khairani, R. (2023). Pelatihan Pengembangan Proyek Penguatan Profil Pelajar Pancasila Berbasis Teknologi Untuk Guru Sekolah Dasar. Jurnal Pengabdian Masyarakat, 6(2). https://doi.org/10.32529/tano.v6i2.2652
  4. Arhinza, A. (2023). Analisis Pembelajaran Diferensiasi Berbasis P5 pada Mata Pelajaran IPAS Kelas IV Sekolah Dasar. Journal on Education, 06(01), 6518–6528.
  5. Fadilla, F., Putri Purwaningrum, J., Savitri Wanabuliandari, dan, & Keguruan dan Ilmu Pendidikan, F. (2022). Peningkatan Kemampuan Pemahaman Matematis Siswa Diskalkulia Menggunakan Model Auditory, Intellectually, Repetition (Air) Berbantuan Modul Digital Interaktif.
  6. Gede, I., Saputra, P. E., Sukariasih, L., & Muchlis, N. F. (2022). Penyusunan Modul Projek Penguatan Profil Pelajar Pancasila (P5) Menggunakan Flip Pdf Profesional Bagi Guru SMA Negeri 1 Tirawuta: Persiapan Implementasi Kurikulum Merdeka.
  7. Ghufron, S., Kasiyun, S., Rulyansah, A., Umar Susanto, R., & Nahdlatul Ulama Surabaya, U. (2023). Pelatihan dan Pendampingan Pembuatan Prototipe E-Modul Interaktif melalui Book Creator bagi Guru SD di Lembaga Pendidikan Maarif NU Kota Surabaya. Agustus Tahun, 07(2), 127. https://doi.org/10.34001/jdc.v6i2.3873
  8. Kurnia Fitra, D. (2022). Pembelajaran Berdiferensiasi dalam Perspektif Progresivisme pada Mata Pelajaran Ipa. Jurnal Filsafat Indonesia, 5.
  9. Nunung, R., Kusyanti, T., Sman, , Tempel, K., Sleman, D. I., & Yogyakarta, I. (2021). International Journal of Active Learning Development of Interactive Digital Module Based on Virtual Laboratories in The Covid-19 Pandemic Era in Dynamic Fluid Materials. 6(1), 41–48. http://journal.unnes.ac.id/nju/index.php/ijal
  10. Nurjanah, Sutisnawati, A., & Nurasiah, I. (2023). Pembelajaran Diferensiasi Pada Kurikulum Merdeka Di Sekolah Dasar Berbasis Modul Digital.
  11. Pamungkas, O. Y., & Sudigdo, A. (2022). Profile of Pancasila Students: Implementation of Diversity in MBKM Student’s Stories in UST Yogyakarta. Daengku: Journal of Humanities and Social Sciences Innovation, 2(2), 156–164. https://doi.org/10.35877/454ri.daengku870
  12. Pertiwi, E. P. (2018). Pendampingan Guru Dalam Pembelajaran “Aspek Nilai Moral Agama Melalui Pendidikan Karakter Dan Pengenalan Pancasila” Di Paud Labschool Jember Tahun Pelajaran 2016-2017. Pengabdian Kepada Masyarakat, 2(Juni), 113–123.
  13. Purwaningrum, J. P., & Ahyani, L. N. (2021). Pelatihan Penggunaan Aplikasi Animaker Sebagai Media Pembelajaran Interaktif Selama Pandemi Covid-19. Dedication: Jurnal Pengabdian Masyarakat, 5. https://doi.org/10.31537/dedication.v5i2.530
  14. Purwaningrum, J. P., Purbasari, I., & Rusdianto, H. (2019). Pendampingan Pengembangan Aktivitas Belajar Matematika Berbasis Mainan Anak Tradisional Welahan Jepara. Jurnal PPKM, 6(3), 128–131
  15. Rahmawati, A., Parji, & Dewi, C. (2023). Persepi guru tentang kegiatan projek penguatan profil pelajar pancasila (P5) sebagai penerapan pembelajaran berdiferensiasi pada kurikulum merdeka era digital. Prosiding Konferensi Ilmiah Dasar, Agustus. http://prosiding.unipma.ac.id/index.php/KID