Main Article Content

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan makna dari tindak tutur imperatif di dalam percakapan pada film My Neighboor Totoro. Peneliti menggunakan rancangan penelitian deskriptif-kualitatif dalam mencapai tujuan penelitian. Subjek penelitian ini adalah film My Nighboor Totoro. Objek dalam penelitian ini adalah makna tindak tutur yang terdapat pada film My Neighboor Totoro. Penelitian ini menggunakan teori dari (Sutedi, 2003) dalam (Halibanon & Hasna, 2021), untuk mengetahuin makna dalam penyampaian keinginan lawan bicara dan juga (Hayashi, n.d.) dalam (Setianingrum, 2014) untuk mengetahui fungsi dari tindakan tuturan. Penulis mengumpulkan data menggunakan metode simak dan juga menggunakan Teknik lanjutan berupa Teknik catat. Terdapat hasil analisis dari 41 data dapat diketahui adanya 4 makna kalimat imperatif yang mempunyai fungsi, perintah, mengajak, larangan, dan permintaan. Dari 41 data tersebut dapat dikelompokkan menjadi 21 makna perintah, 13 makna mengajak 1larangan, dan 6 makna permintaan.

Keywords

Makna Tindak Tutur Kalimat Imperatif

Article Details

How to Cite
Hijriah, F., & Sukmara, R. (2023). Analisis Makna Tindak Tutur pada Kalimat Imperatif dalam Film My Neighbor Totoro. Jurnal Bahasa Jepang Taiyou, 4(1), 11–20. Retrieved from https://journal.uhamka.ac.id/index.php/taiyou/article/view/11682